Ini Fitur PDF Reader & Editor yang Bisa Dipasang di Android

PDF atau disingkat dengan istilah Portable Document Format merupakan sebuah format untuk menyimpan berkas secara digital, yang dibuat pada tahun 1993 oleh Adobe Systems. PDF sendiri difungsikan untuk menampilkan dokumen dua dimensi yang di dalamnya terdapat citra, teks, huruf, grafik, angka, dan sebagainya. Dulunya, aplikasi PDF ini hanya bisa digunakan di dalam sebuah PC, …

Read More